Mudik Gratis 2025: Pemprov Kalsel Siapkan 28 Armada untuk Warga

BANJARMASIN – Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Hasnuryadi Sulaiman secara resmi melepas 28 armada Mudik Gratis Pemprov Kalsel di Terminal Km 6 Banjarmasin, Sabtu (28/3/2025). Pelepasan ini ditandai dengan pengibaran bendera oleh Wagub Kalsel yang disaksikan oleh sejumlah tamu undangan yang hadir. Dalam kesempatan, Hasnuryadi mengungkapkan, rasa syukurnya karena setelah sebelumnya bersama Polda Kalsel, […]

Mudik Gratis 2025: Pemprov Kalsel Siapkan 28 Armada untuk Warga Read More »